Postingan

10 Kejadian Aneh dan Menakjubkan di Luar Angkasa

Gambar
Seberapa besarnya pengetahuan manusia tentang hal hal janggal dan aneh di luar angkasa? Mungkin beberapa  kejadian  aneh di bawah ini hanyalah sedikit dari sekian banyak yang belum manusia ketahui. 10. Bintang Jatuh (Bintang hypervelocity)   Jika Anda menatap langit malam, Anda mungkin berharap pada bintang jatuh (meteor jatuh). Tapi bintang jatuh memang ada tapi mereka jarang sebagai perbandingan 1 : 100 juta. Pada tahun 2005, astronom menemukan bintang jatuh pertama yang disebut bintang "hypervelocity" , meluncur keluar dari galaksi dengan kecepatan hampir 530 mil per detik (10 kali lebih cepat dibandingkan dengan gerakan bintang biasa). Kami mencurigai fenomena ini terjadi mungkin di sebabkanoleh ledakan supernova dan lubang hitam supermasif. 9. Planet Dari Neraka Gliese 581c akan membunuh Anda. Serius.Para ilmuwan telah menentukan bahwa planet neraka ini adalah kandidat yang paling mungkin untuk kolonisasi masa depan.Meskipun fakta seluruh planet belum anda ketahui.

Tentang Admin

Gambar
Baiklah teman-teman perkenalkan nama saya Muhammad Panji Baihaqi, seorang siswa kelas 10-Multimedia dari SMK Sirojul Huda Kota Bogor. Bagi kalian pengunjung blog saya, disini kita akan membahas beberapa ilmu pengetahuan yang anda jarang ketahui. Blog ini membahas berbagai informasi baik berupa Ilmu Pengetahuan Alam, Informasi Berita, DLL. Nama: Muhammad Panji Baihaqi Tempat/Tgl lahir: Bogor. 5 Juli 1998 Umur : 15 th Sekolah: SMK Sirojul Huda Kota Bogor My Facebook:   https://www.facebook.com/mpanji.baihaqi My Name in Facebook: Muhammad Panji Baihaqi

7 Legenda Makhluk Misterius Di Dunia

Gambar
Pada jaman dahulu menurut cerita dari sejarah dan nenek moyang, bumi ini dihuni oleh makhluk aneh yang memiliki kemampuan menakjubkan. Sekarang kita tidak bisa melihat makhluk aneh tersebut karena entah apa penyebabnya makhluk aneh itu hilang. Entah makhluk aneh tersebut asli atau palsu, makhluk aneh tersebut sangat berpengaruh pada cerita di suatu negara.  Berikut  7 Legenda Makhluk Aneh Di Seluruh Penjuru Dunia  : 1. Pegasus Pegasus adalah seekor kuda yang memiliki sayap putih lebar.Dalam mitologi yunani disebutkan bahwa pegasus lahir dari darah medusa saat Perseus memenggal kepalanya. Disebutkan juga bahwa Pegasus  ditunggangi oleh Bellerophon untuk melawan Chimera. Pegasus adalah kuda yang mempunyai sayap dan penerbang yang unggul. Pegasus adalah hasil dari hubungan Medusa dan Poseidon yang menyakitkan. Lahir dari Medusa ketika kepalanya dipotong oleh Perseus. Dijinakkan ole Bellerophon dan melayaninya digunungnya selama petualangannya termasuk ketika Bellerophon membunuh Chimaera.

6 Fenomena Alam yang Aneh dan Langka

Gambar
6 Fenomena Alam yang Aneh dan Langka  - Beberapa waktu terakhir banyak kejadian alam yang aneh terjadi, baik terjadi di darat, laut ataupun di langit. Dan beberapa di antara kejadian tersebut tergolong fenomena alam yang aneh dan langka, serta menakjubkan. Berikut 6 fenomena alam yang aneh dan langka di bawah ini. 1. Ombak Beku di Rumania Ombak membeku di Constanta, Rumania yang merupakan peristiwa yang biasa jika sungai atau danau tertutup es saat musim salju tiba. Namun kali ini air laut lah yang membeku. Air laut di Constanta merupakan campuran air asin dan air tawar, serta karena temperatur di sana sangat rendah, maka kondisi itulah yang memicu pembekuan air laut tersebut. Ombak-ombak laut yang membeku tersebut menciptakan pemandangan seperti benda yang dibentuk dan tampak luar biasa. 2. Bumi Terbelah di Afrika Ditahun 2005 dialog dari Addis Ababa University, yaitu Degree Ayello dan timnya pernah mencoba menginjakkan kakidi dataran gurun Afa